Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan customer support kami
● online 6282177400100
● online
- Keris Sengkelat Asli Majapahit
- Jual Keris Jalak Ngore Tangguh PB II
- Jagrak Keris Isi 5 Ukiran Rojomolo Alusan Istimewa
- PAMOR LANGKA!! Keris Pamor Lar Gangsir Asli Sepuh
- Pamor Langka!! Keris Mahesa Lajer Pamor Kul Buntet
- Blawong Keris Isi 1 Ukiran Motif Burung Alusan
- Keris Corok Pulanggeni Luk 5 Pamor Banyu Netes Kun
- Pedang Sabet Brojoguno Dwi Pamor
Pusaka Keris Dhapur Panji Nom
Pusaka Keris Dhapur Panji Nom
Pusaka Keris Dhapur Panji Nom atau juga dikenal dengan panji anom adalah keris yang memiliki bentuk lurus yang merupakan salah satu benda pusaka yang masih dicari oleh kebanyakan orang terutama untuk para pecinta keris. Bentuk dari keris pusaka panji nom ini seperti membungkuk dan mempunyai ukuran panjang ataupun sedang. Sedangkan untuk permukaan bilahnya berbentuk ngigir sapi. Keris panji nom ini berdapur begandik polos, menggunakan ada-ada, sogokan rangkap, gusen dan tikel alis. Selain itu, panji nom ini juga menggunakan greneng dan sraweyan.
Keris pusaka panji nom ini dipercaya oleh orang zaman dulu sampai sekarang sebagai keris yang memudahkan untuk mencari rezeki. Bentuk dari keris pusaka panji nom ini cukup unik dimana bentuk kotak menyimbolkan keteraturan, kesederhanaan dan keamanan. Bentuk segitiga melambangkan energi, keseimbangan, ilmu pasti, agama dan hukum. Sedangkan bentuk lingkaran melambangkan komunitas, keutuhan, perubahan, persahabatan, dan keamanan.

Dhapur Keris
Dhapur Keris adalah istilah yang digunakan masyarakat indonesia khususnya jawa yang mengacu pada bentuk ricikan pada bilah keris dan juga jenis tosan aji lain seperti tombak pedang dan lainnya. penentuan jenis dapu dari sebilah besi aji berdasarkan dari ricikan / bagian yang terdapat dalam bilah wesi aji tersebut
penggolongan jenis dapur keris dibedakan menjadi beberapa macam yaitu dhapur keris lurus, luk 3, luk 5, luk 7, luk 9, luk 11, luk 13, luk 15, luk 17, dan seterusnya dimana jumlah luk menurut pakem jawa selalu ganjil. beberapa nama ricikan yang terdapat pada bilah tosan aji antara lain pesi , ganja, buntut mimi, greneng, thingil , ri pandhan, ron dha, sraweyan, bungkul, pejetan, lambe gajah, gandik, kembang kacang, jalen, tikel alis, janur, sogokan, pudhak sategal, poyuhan, gusen, kruwingan, adha adha dan lain lain
sumber dari penamaan nya biasanya berdasarkan dari kitab literatur kuno yang berasal dari zaman kerajaan ratusan tahun yang lalu seperti serat centini dan juga dari peninggalan sastra jaman dahulu. dari pengalaman para pecinta keris terkadang ada juga jenis dapur keris langka yang belum diketahui namanya karena tidak terdapat dalam berbagai literatur manapun.
Pusaka Keris Dhapur Panji Nom
Keris TUS Keris TUS yaitu Tangguh Utuh Sepuh umumnya memiliki kriteria tertentu untuk menilai sebuah keris baik dari sisi eksoteri,... selengkapnya
Khodam, Kekuatan Non Fisik Keris Pusaka Khodam, Kekuatan Non Fisik Keris Pusaka – Keris merupakan sebuah benda pusaka yang telah... selengkapnya
Filosofi Keris Pusaka Sebagai Pesan Simbolik Bagi masyarakat Jawa, keris memiliki nilai tertentu. Bukan sebagai klenik, melainkan sebagai filosofi dalam... selengkapnya
Apa yang dimaksud Kinatah Wadana? Kinatah merupakan hiasan logam mulia (biasanya emas, kadang perak atau tembaga) yang ditempelkan atau dilapiskan... selengkapnya
Sejarah Pajajaran: Kejayaan dan Kejatuhan Kerajaan Sunda di Jawa Barat Kerajaan Pajajaran, juga dikenal sebagai Kerajaan Sunda Pajajaran, adalah salah... selengkapnya
Keris Jalak Sangu Tumpeng: Karya Seni Budaya Nusantara yang Memukau Indonesia adalah negeri yang kaya akan budaya dan warisan seni... selengkapnya
Mataram: Jejak Sejarah Kejayaan Kerajaan Agung Nusantara Mataram adalah salah satu nama besar dalam sejarah Nusantara yang memiliki jejak kejayaan... selengkapnya
Pusaka Tombak: Warisan Kultural dan Simbol Keberanian Indonesia Tombak, senjata tradisional yang memiliki bentuk elegan dan makna mendalam, adalah salah... selengkapnya
Pakubuwana: Jejak Kekuasaan dan Warisan Sejarah Kerajaan Mataram Kerajaan Mataram, salah satu kerajaan terbesar di Nusantara pada masa lampau, memiliki... selengkapnya
Keris Bugis: Pesona Senjata Budaya dari Tanah Bugis-Makassar Indonesia adalah negeri yang kaya akan budaya dan seni, dan salah satu... selengkapnya
Vas Bunga 1 Set Motif Polos Kayu Jati Vas Bunga 1 Set Motif Polos Kayu Jati: Keindahan Sederhana yang Abadi… selengkapnya
Rp 142.500Blawong Keris Ukiran Lambang Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat Blawong Keris Ukiran Lambang Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat merupakan salah satu karya seni dari… selengkapnya
Rp 475.000Keris Kalamisani Pamor Jung Isi Dunyo Dhapur Keris : Kalamisani Pamor Keris : Jung Isi Dunyo Tangguh Keris : Mataram… selengkapnya
Rp 6.500.000Keris Pamor Tritik Sepuh PAMOR TRITIK adalah salah satu motif pamor miring dan rekan yang cukup langka. Bentuknya seperti pamor… selengkapnya
TERMAHARKeris Karno Tanding Kinatah Keris Karno Tanding Kinatah memang sangat fenomenal. Selain bentuknya yang berbeda dengan keris lain, keris ini… selengkapnya
Rp 3.600.000Keris Tilam Upih Pamor Nyutra Nginden Pajajaran Sepuh Kuno Dhapur Keris (jenis bentuk keris) : Tilam Upih Pamor (motif lipatan… selengkapnya
Rp 1.333.000Keris Naga Manglar Kinatah Emas Yasan PB Dhapur Keris (jenis bentuk keris) : Naga Manglar Pamor (motif lipatan besi) :… selengkapnya
Rp 40.550.000Keris Tindih Bethok Sombro Empu Jaka Sura Tangguh Majapahit Sepuh Kuno Dhapur Keris (jenis bentuk keris) : Betok Sombro (Empu… selengkapnya
Rp 1.750.000Dhapur Keris Jalak Ngoceh Dhapur Keris Jalak Ngoceh merupakan salah satu bentuk dapur keris lurus yang bilahnya rata atau nglimpa,… selengkapnya
TERMAHARPusaka Keris Paksi Dewata Pamor Melati Tumpuk Dhapur Keris (jenis bentuk keris) : Paksi Dewata (Kontemporer) Pamor (motif lipatan besi)… selengkapnya
TERMAHAR
WhatsApp us
Saat ini belum tersedia komentar.